Cara Mengobati Penyakit Maag Secara Alami

Haloha teman-teman.... Lama nggak posting. Abis Ujian Sekolah, cuyy... *skecur* hehe... Oke, kali ini saya akan memosting beberapa cara untuk mengobati maag secara alami. Oke, buat kalian yang sakit maag, simak baik-baik, yaah.... Cekidott....

Penyebab: Pada umumnya sih, sakit maag disebabkan karena telat makan alias makan tidak teratur. Selain itu, stress juga menjadi salah satu penyebab sakit maag.

Ciri-Ciri Penyakit Maag
  • Mual dan muntah
  • Perut Kembung
  • Nyeri yang luar biasa di perut
  • Sering Lapar
 Nah, cara mengatasinya, yaitu....


  1.  
    8 lembar daun jambu biji segar. Rebus dengan 1,5 liter air sampai mendidih, kemudian saring untuk diambil airnya. Diminum tiga kali sehari. Pagi, siang, dan sore.


  2. Siapkan 2 kunyit sebesar jari tangan, cuci hingga bersih. Kemudian diparut dan diperas melalui kain bersih. hasil perasan didiamkan lalu diambil air beningnya, atau boleh juga langsung diminum. Minum dua kali sehari, paagi sebelum makan, dan malam sebelum tidur.

Nah, selamat mencoba. Good Luck! Eits, jangan lupa, jempolnya (y) ok!

Komentar

Paling banyak dikunjungi...